Selasa, 27 Mei 2008 2 Comments

Yang tersisa dari FMK 2008

Seperti yang telah saya janjikan pada postingan sebelum-sebelumnya bahwa saya akan menyajikan sedikit dan seklumit cerita tentang perjalanan saya dan teman-teman dalam acara "Festival Malang Kembali 2008". Acara taunan kota Malang ini memang salah satu bentuk ajang masyarakat kota Malang melihat kembali kekayaan budaya yang dimiliki kota Malang. Mendadak jalan Ijen, salah satu jalan protokol kota Malang yang terkenal dengan bangunan-bangunan tua bersejarah disulap menjadi sebuah panggung pertunjukan budaya. Kiri-kanan sisi jalan dipenuhi dengan stan-stan yang menjual berbagai macam makanan tempoe doeloe dan pernak-pernik souvenir dan aksesoris tempo doeloe. Hanya saja dijual dengan harga tempo kini yang kadang bikin kantong bolong kalo gak bisa nawar! tapi overall acara ini disambut dengan antusias warga malang dan bahkan juga beberapa bule terlihat hadir juga di acara ini.

Sekedar informasi, warga yang hadir diharapkan memakai pakaian tempo doeloe alhasil acara ini bak pesta kostum. Maka jangan heran tiba-tiba ada meneer Belanda dengan sepeda angin meluncur, atau juga beberapa pemuda berdandan jaman kemerdekaan bergerombol bak pejuang tempo doeloe.
Kebetulan saya memiliki warisan berupa jas yang super cakepp dan kemudian dengan sedikit kombinasi maka wallla...saya berdandan seperti ini!
Aksi banget kan tampilan saya ini !! pokoknya mak nyuzzz kata Pak Bondan Winarno. Lanjut !!
Dengan beberapa teman eight
saya berangkat ke FMK 2008. Whuaahhh meskipun rame tapi saya beruntung datang disaat massa tidak membludak. Konon dua hari sebelum ini massa yang datang sanggup memenuhi ruas jalan Ijen hingga seperti sedang Tawaf di Mekkah !!maklum lah rakjat butuh hiburan ditengah jepitan ekonomi.


Dengan mantap saya melangkah ditengah kerumunan orang-orang yang memadati acara ini. Ada pertunjukan topeng monyet, orkes, sajian musik tempo doeloe, dan tak ketinggalan aksi-aksi ludruk dan wayang kulit.

Disetiap kesempatan saya dan teman-teman dengan narsis nya jeprat-jepret gak karuan!

Ini adalah aksi salah seorang teman yang tertangkap kamera, bak seorang camat yang sedang menginspeksi warganya..

Ups!ada yang motret diam-diam

Mengunjungi stand ORARI yang dipenuhi dengan set radio yang kuno-kuno...saya kemudian berteriak "MErdekaaaaa!!!" sambil mengenang gaya Bung TOMO waktu itu.

Ini adalah salah satu bentuk stand, kebetulan ini stand milik RRI, unik ya! sangat tempoe doeloe. Oya banyak juga instansi pemerintah maupun swasta yang meramaikan acara FMK, sperti JTV, BRI, dan banyak lagi

Akhir kata sekian dulu acara Melancong saya, sampai jumpa di acara saya yang laen. Tetap sehat dan bersemangat menjalani hari-hari anda. Love u all
Jumat, 23 Mei 2008 0 Comments

Festival Malang Kembali 2008


Buat anda yang pengen berkunjung ke kota Malang, saat ini adalah saat yang tepat bagi anda!!sejak tanggal 22 Mei hingga 26 Mei, di kota Malang digelar hajatan berjudul "Festival Malang Kembali 2008". Acara ini merupakan kegiatan taunan dari pemkot kota Malang dengan tujuan membangkitkan kenangan warga Malang akan kota Malang "tempoe doeloe"

Apa sih istimewanya acara ini? pertama setau saya belum ada kegiatan serupa yang dilakukan kota-kota laen dengan background kota sejarah macam batavia, semarang dan lain-lain. Pada festival ini anda akan disuguhi segala macam tetek bengek ke-tempoe doeloe-an, anda juga diminta memakai baju tempoe doeloe, dan nanti akan berjumpa sepeda angin "tempoe doeloe", motor dan mobil bersejarah peninggalan Bung Karno, belum lagi jajanan Kumpeni, dan bisa berpose di baliho besar yang bergambar salah satu sudut kota Malang "tempoe doloe". Yah pokoknya ini adalah saat dimana anda akan menyaksikan banyak "pemain ketoprak dan ludruk" berkeliaran di jalan-jalan Kota Malang. Suasana yang bener2 kembali ke masa penjajahan Belanda dulu. Ahhh....

Kedua, acara ini juga memamerkan segala pernak-pernik kekunoan yang dimiliki instansi maupun warga kota Malang, bagi anda pecinta barang-barang antik, ini adalah surga bagi anda!!!
Ketiga buat sejoli yang lagi berpacaran, acara ini bisa jadi alternatif jujukan kalian. Dijamin kalian akan merasa berpacaran saat Belanda bertahta di Indonesia.Yang cowok ganteng kayak Si Jampang dan yang cewek ayu kayak Dewi Sartika kalii yaaa...hehehhe
So, tunggu apalagi ?!!
Kalo mau ke Malang naek pesawat juga ada, tapi via Jakarta nanti turun di bandara Abdurahman Saleh. Naek Bis juga lebih bisa lagi, naek motor juga monggo asal gak jalan kaki aja dari kota Anda,,,hwehehe..
"Ayo dulur dulur sesarengan sedanten, monggo rawuh teng hajatan sakmeniko amarga acara niki agar kita tiada lupa akan sedjarah, dan acara ini demi memoeaskan rakjat banyak !!!"..
Tunggu oleh-oleh saya dari "Festival Malang Kembali 2008"
Senin, 19 Mei 2008 0 Comments

Another B'day (bundanafis.blogspot.com)

She joined our family, during her college at Brawijaya, at 1994. At that time im still on the 4grade on elementary school. Because of my lazyness and stupidity i found myself at 30place among 40student in my class on that time. My aunty faced the her first task to help me working on my study. And it is not an easy way to push me up while i am too busy of playing kites, kicking ball and playing around (Thats why my skin is black, coz of the huge sunlight intention to my skin.
She forced me with kind of really "painfull" books of exercis, every single day, every 3-8 pm. I must be honest that she had a "teaching-blood" that flow on her vein, she can push me to my full potential through hard working and sometimes hard yelling between us!hehehe..
I must admit her success from driving me from a relatively stupid to a more better student. A moved from 30 place to regulerly big ten- at class.

After almost 5000 kind of test i've done, i brought a book named "Bank Soal EBTANAS 5000soal, after those weeks study hard, i graduated and hold the highest point (DANEM/NUN/whatever). Im happy but i realize that i can't reach it without aunty's struggle to force me to study.
She also help me facing the final test before joining the best highschool on Malang (SMU3 malang). I've never imagine that i can be one of the SMU3 student, for me its quite immposibble, but later becoz of aunty's hairdryer treatment, after drilling me with tons of task, im ready to expect the unexpected. She is kind a person that always wanted for the best, there is no excuse for not being or achieving the best. For her, great achievement come not from how good your intellectual is, but your dream and your passion to living your dream is the major factor!!
She left me while i was in high school, she left me to establish her own family with Om Epul.
(aunty's husband-Om Epul and her son-nafis)

Though she is far away from me, but she still kindfull to me and my sister, latest she sent me the influentional indonesian book "Laskar Pelangi". She said that she hoped it can affect our life and transform into a better human.
Yesterday, 18 may, is her birthday, i really pray that God always take care of her, forgiving her sins, and always showering her with love, she is the real "R.A Kartini" for me and my sister. She took us, from darkness and lead to bright of the day. May God repay all the great things she had done to us. And hope someday i can also given the opportunity to repay all,,
Heppy B'day Aunty
Jumat, 16 Mei 2008 0 Comments

Indonesia tenggelam perlahan

Ini gak da kaitannya ama tanah jakarta yang konon ambles hingga 30cm, ini juga bukan fenomena hilangnya pulau-pulau kecil akibat amblasnya es di kutub akibat global warming
. Tapi ini adalah tulisan tentang Indonesia yang tenggelam dalam belitan kesulitan ekonomi dan keadaan bangsa yang carut marut, yang tenggelamnya begitu tak kasat mata.
Tulisan ini muncul menanggapi begitu banyak perang opini pro dan kontra dari keputusan kontroversial pemerintah menaikkan BBM. Kalo anda mau baca berita tentang rico ceper dan stachy yang heboh itu, bukan disini tempatnya,,hehehehe...

saya memilih untuk tidak terlibat antara pro dan kontra kenaikan BBM karena percuma, BBM uda pasti naik, entah dengan dalil apa dan sepanjang yang saya tau baru sekali ada pemerintahan indonesia merevisi kenaikan BBM, jaman megawati dulu.Percuma lah mengharapkan pemerintah dan DPR peduli sama rakyat, wong buktinya anda liat dewe kan, gaya hidup mereka tetep ekstravagan meski mereka bilang kondisi ekonomi indonesia itu buruk. Liat aja mobil-mobil dinas mereka!?apa sudah mencerminkan APBN yang konon mau jebol??
, para pemimpin negeri ini bener-bener sudah tidak mewakili dan bukan contoh panutan bagi masyarakat. Kalo emang ngajakin berhemat, kencangkan ikat pinggang naik dulu mobil-mobil kayak gini, Bosz!!!

Makanya daripada kita sibuk menghujat para wakil dan pemimpin kita,yang da mati rasa dan mati telinga, kita sebagai masyarakat harus mandiri!!! kemandirian lah yang mampu membuat kita tetap bertahan di jaman serba susah seperti ini. Kemandirian itu bisa diwujudkan dengan beberapa hal, (kompas, 16/5/08) menceritakan tentang penggunaan teknologi sel surya sebagai alternatif pemakaian listrik dari PLN, bentuk laen kemandirian juga dari pemakaian kotoran sapi untuk menjadi pengganti LPG. Dan bentuk kemandirian yang saya sudah lakukan adalah tidak lagi menggantungkan telpon rumah hanya pada TELKOM, sekarang kan HP CDMA da banyak!!!biar telkom tu introspeksi, biar PERTAMINA tu ngaca, biar semua BUMN pada mau berubah tidak sekedar jadi sapi perah untuk korupsi berjamaah!!
Kemandirian juga bentuk demokratisasi tenaga listrik, kemerdekaan berkomunikasi sehingga gak da lagi cerita rakyat terjepit!
Sekarang tinggal bagaimana kita memulai demokratisasi (meski saya gak suka kata-kata ini, tapi at least cukup mewakili dan mudah dipahami)untuk menghindar dari ketergantungan berlebihan kepada pemerintah.
Tenaga sel surya butuh biaya sekitar 1 milyar untuk menerangi 3-4 rumah, busyeeeeettttt , ya saya tau sampeyan langsung pada sambat, koq mahal banget investasi nya!ya iyalah jeunk, secara juga barang impor semua, except ada produsen dalam negeri yang merakit dewe, mungkin jatuhnya lebih murah, tapi mohon kita lebih bijak dan lebih melihat kedepan. Investasi 1 milyar itu untuk kurun waktu 40 tahun !! 40 tahun jeunk!!!
yap i know dude!!

menurut kompas lagi, Listrik dari sel surya akan semakin kompetitif ketika harga bahan bakar minyak terus melambung. Saat ini harga listrik dari sel surya memang masih di atas harga listrik yang diproduksi dengan bahan bakar minyak, tetapi diperkirakan dalam 5-10 tahun mendatang kondisinya berbalik.
Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) telah membuat estimasi produksi listrik perkantoran atau komunitas dari sel surya berkapasitas 10.000 watt dengan investasi Rp 645 juta saat ini. Diperhitungkan, usia produktif peralatan sampai 15 tahun, maka harga energi listrik mencapai Rp 5.000 per kilowatthour (kWh)—rata-rata, berarti harga flat tidak naik selama 15 tahun. Ini lebih mahal dari listrik yang dihasilkan genset diesel saat ini, Rp 2.666 per kWh—yang selalu akan naik sesuai kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM).
Direktur Pusat Teknologi Konversi dan Konservasi Energi BPPT Arya Rezavidi kepada Kompas, Senin (5/5) di Jakarta. ”Sekali pemasangan sel surya memang menelan investasi besar. Tetapi, operasionalnya menggunakan bahan bakar sinar matahari yang gratis, tidak butuh pembelian bahan bakar seperti minyak yang harganya akan terus naik,” kata Arya.

Di Jerman sudah jamak warga menggunakan sel surya untuk penerangan walhasil mereka gak pernah bingung kudu bayar tiap bulan dengan gaji yang pas-pas an, asal tau aja sinar matahari gratis Cing!(ya iyalah!!)

Jadi bagaimana dude?jeunk?om?mbah?adek? kita idup jaman modern, ngakunya gape teknologi, paham ma chating, paham ma i-pod, dopod, dan suka nonton cepot! tapi kita ini masa hidup di jaman kegelapan !
sadar gak si kita?belahan dunia laen uda sophisticated uda step ahead !
dan jangan pernah bilang mereka lebih pintar dari kita, ini buktinya!!
yang ada kita ini gak maksimal dalam mengelola kehebatan negeri sendiri..
maka itu sodara-sodara pemilu 2009 nanti pilih pemimpin yang berani bersikap, yang muda, yang mendobrak segala kementokan, merubah paradigma, dan menumpas orang-orang gak kompeten yang selama ini "mengangkangi" negeri kita!! memang ada ya capres yang kayak gini ???!!!
Maka dari itu betul katabobby meidrie :
"it's better to light a candle than cursing the darkness"

A huge thx buat :
1. http://herymart1.blogspot.com/
2.
http://kompas.com/
3.
http://pelangi.or.id/
4.
http://sinarharapan.co.id/
5.
http://beritabatam.blogspot.com/
6.
http://niasonline.net/

Rabu, 14 Mei 2008 1 Comments

For u Mom !!


For someone who brought me in to this world, for someone who struggle, at my birth, to keep me alive although she's facing dead or live.
For those years breast-feeding that stimulate my growth
For hand that carefully guided my first step
The one that hold me, take care of me on the hospital, the day that i've struck by asthma.
Someone who never bored critizing me,
encourage me...
and provide all i need to overcome my future

even sometimes you've been so harsh to me
even sometimes you decline to support my idea,

but it doesnt put your love away for me

i know sometimes i act pretty bad to you
argueing..
mad at you..
disobeying you..
rebelling to you...

but you still there....
for me...
stood still, when everyone seems left me behind

mom, i know i've been s much impollite to you..
i know i've never be able to satify you
im worst
and never give you such an enough respect for all
the things that you've done for me...

Its so hard to tell you much in so litte space
but this is representing how i love you mom..

Heppy b'day MOm .......
Yang tersisa dari seru nya ultah Bunda
Ahhh...sedaapppp !!!!






source picture no.1 :http://www.dunia-kita.com/uploaded_images/iduladha1-705676.jpg
0 Comments

Home Sweet Home :The blue house asal gak blu moon aja












tentu anda merasa aneh dengan komposisi warna yang dipakai pada rumah ini, hehehehe anda tidak sendirian. Rumah ini menabrak semua pakem yang namanya color matching, color combination dan apa aja. Anda kemudian berpikir "O'on banget si arsiteknya?!" Gak koq, ini murni, pure inspiration dari keluarga Supriyono's !!
hahahahaha....awalnya mau dicat abu2 kayak SPBU
lha koq pas nyampur cat keluar warna biru ini!!!
wallla......

Jumat, 02 Mei 2008 0 Comments

The Rise Of Asia





When Tata, one of the largest company based on India, announced their bid to both world wide otomotive brand, Jaguar and Land Rover from Ford, i believed that the world are marching to the new age. But this is not a single story, China remarkable improvement on economic bring them to be an outstanding industrial countries in the world, Robotic technology possed by Japan and also their step ahead technology, and many other potential possess by other Asian include; fuel, forest, mines seems firming my believe.
Living under tyran colonialism for centuries really affect most of the Asian country background. After being abandon by their master, these country must estalished a brand new indigene civilization although they have to bear inadequate social institute, potential chaos, poverty and much more other social polictical challenge. No wonder that half of Asian are still in the developing stage, and they are ultimately far behind the european and western country.

Japan is a role model of succes which is very unique as an example how a country come back from a nearly total destruction, after losing World War 2, into second largest economy in the world. This succeed can’t be seen as easy and simple achievement but it’s a combination of multiple factors. Those factor is skillfull policies management, free acces to market, highly motivated business leader and workers. Japan rapid development somehow envigorates the spirit other Asian to follow it. Noticed that after Japan recent wake, Hongkong, Korea, Singapore and Taiwan are joining the forerunner. Having solid and stable government support with high-quality labor force make everything seems possible. The Asian wave are set to spread their virus to influenced everyother Asian to follow their remarkable economic development.
But the story just begun, Asian faced a real test, during the 1997-1998 Asian financial fall to a collapsed. The massive and volatile money flow deemed to be the main cause, followed by weak banking system with inadequate supervising brought all the blooming economy growth in halt. Economic expert comment that Asian government have miscalculated the enormous effect of the globalization. Triggered by U.S that forced Asian government to open their market despite the Asian economy, honestly, not strong enough. Asian goverment neglect the sequence process that must be followed before joining the global market.
Asian learn a lot from every tragedy, every up and down, and know had shown maturity and passion to get along with europe and western. Their massive infrastructure development, good corporate goverment, though corruption still plaguing, are pretty evidence of the evolving Asian. The major question is where is Asia heading know?


Many believed that this is the Asia decade, we are about witnessing the most developing region in the world. Having about half of total human population, which is absolutely a huge market opportunity, adequate energy, high-quality bussiness leader and worker, it seems nothing can stop them. But without any strong leadership, Asia would forever be the world second best player.
Asia is the region with a huge diversity. But as a matter of fact, there is a phenomenon that the regional dynamism common in economy. This region shared same aspiration to development. They are trying to following forerunner path of success build by the Asian four tigers. A regional cooperative is seen as a possible solution to directing Asia.
The regional cooperative among Asian nations is not a brand new solution, but yet still relevant with current condition. This regional meeting purpose is for the member of the meeting to prepared before joining the globalizing world. Would this meeting significant to the future of Asia ? in my opinion, yes it is! The word economic today put so much dependancy to the U.S economy, which is today’s U.S economy facing a serious problems. The mortgage scandal and improporsional iraqi war budget put U. S into a worst economic crisis. In 2005, the U.S current deficit reached US$ 800 billion! But before taking the new world order, Asia should focus themself in environmental protection, human security, cultural exchanges, energy conservation, research and education. No matter how long it will takes to accomplish those substantive issues, but its a mandatory assignment that would never neglect or the Asian dream would never come true.
I’m canvassing the Japan role is really esssential for most of this region member. As matter of fact, many of the Asian still struggle to face the world globalization era. Some are still poor, with income less than $1/ day, some still underdevelop and their education are left behind. As a relatively wealthy country, Japan should step up and take a responsibility to help them. Today there is enormous Japan scholarship program, Japan soft loan program, and Japan investment to help other underdevelop country. Japan should also grant a technology transfer to help other nation, such as: Indonesia, Bangladesh, Philipines, etc, to quickly adopted and applying for the country development. China, Taiwan, Hongkong should join this regional development program. They should aid and guiding other Asia country. Because the future of Asia lies in their hand.
At the end, the main task and it is pretty urgent is a total reform in institutional building before entering the globalizing world. A proper economic structure must be build upon a stable political condition. And for the regional, urgent task is sustaining regional meeting to aid underdevelop country and strengthen regional cooperation. Because when globalizing world reveal, the trade barriers are nothing.
*) thx for the pic =1.photo.net 2.Guebukanmonyet.wordpress.com
 
;